Dikisahkan oleh: Zenny dary An To
(praktisi quranic healing)
Mendengar penjelasan istri saya, saya segera berwudhu. Sholat 2 rakaat, kemudian mengambil sebaskom besar air.
Saya bacakan ke air tersebut ayat ayat ruqyah:
Alfatikah 7 x, albaqarah 1-5 (7x), ayat kursy (7x), 2 ayat setelah ayat kursy ( la ikraha fiddiin...(7x), 2 ayat terakhir al baqara (7x), ali imran:1 (7x), al iklas (7x), al falaq( 7 x), an nas( 7x), thaha: 69-70 (7x), al isra: 81 (7x), yunus:81-82 (7x), setiap baca satu surah di tiupkan ke air di baskom tersebut.
Lalu saya minta istri saya untuk meminum air ruqyah 2 gelas , sisanya agar digunakan untuk mandi dan membersihkan bagian yg hrs dibersihkan.
Subhanallah!
Benar benar terjadi , selesai minum dan mandi, pendarahan itu pun berhenti.
Allohu akbar.